Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2016

Ciri-ciri Negara Maju dan Berkembang

Gambar
A. Negara Berkembang 1. Ciri-ciri Negara Berkembang   Ciri-ciri Negara Berkembang Menurut beberapa Ahli , adalah sebagai berikut : a) Menurut Todaro Todaro mengemukakan bahwa suatu negara berkembang mempunyai ciri-ciri sebagai berikut. Ketergantungan dan dominasi pada negara maju. Ketergantungan di sini bisa pada sumbangan (piutang), teknologi, suplai sumber daya alam, ataupun bantuan tenaga-tenaga ahli. Tingkat pertumbuhan dan ketergantungan penduduk tinggi Tingkat pengangguran yang tinggi, masalah ini adalah umum pada negara-negara berkembang hal ini akan membawa dampak pada banyak hal seperti, kriminalitas dan gejolak-gejolak sosial lainnya. Masih menggantungkan pada sektor pertanian, dan negara tersebut belum sempat mengembangkan sektor-sektor yang lain. Seperti sektor industri yang masih tertinggal jauh. Taraf kehidupan yang rendah Tingkat produktivitas rendah b) Menurut G.M. Meiir dan R.E. Baidwin Dalam bukunya Economic Development Theory History and Policy , ia mengatakan...